700+ Mod BUSSID (Mobil Pribadi, Motor dan Truk) Terbaru 2023

 

Samudranesia.id – Mod BUSSID Mobil Pribadi adalah versi modifikasi dari game Bus Simulator Indonesia yang dimana kamu dapat memakai mobil mobil pribadi yang sangat banyak jenis nya.

Untuk versi asli nya dari BUSSID atau Bus Simulator Indonesia ini kamu hanya dapat mengendarai bus bus saja. Maka dari itu, diciptakan lah versi modifikasi ini agar kamu tidak merasa bosan saat memainkannya.

Tentu mungkin banyak dari kamu yang ingin tahu penjelasan lebih detail lagi tentang gameplay, cara bermain, dan fitur fitur unggulan yang ada di Mod ini. Kamu dapat terus ikuti ulasan dibawah ini dengan baik ya !

Tentang Mod BUSSID Mobil Pribadi

Tentang Mod BUSSID Mobil Pribadi

Bus Simulator Indonesia atau BUSSID merupakan game simulasi mengendara yang dimana kamu akan mengendarai bus bus antar kota atau bus lokal. Bus bus yang ada di dalam game ini tentu adalah bus bus yang sering kita jumpai di indonesia.

Grafik yang di suguhkan juga sangat bagus yaitu mengusung grafik 3D yang sangat realistik. Tentu nya game ini mampu memberikan kamu sensasi dan pengalaman yang sangat berkesan.

Tentu, pengalaman yang kamu dapat di game ini juga sangat baik, kamu dapat merasakan sensasi nya sebagai supir bus. Mulai dari segala rintangan dan cobaan yang akan kamu alami selama mengemudi kan bus ini.

Seiring berjalan nya waktu, BUSSID ini hadir dalam versi Mod BUSSID Mobil Pribadi, yang dimana dalam mod ini kamu tidak hanya dapat mengemudi bus saja. Tetapi kamu bisa menikmati menggunakan kendaraan pribadi atau mobil.

Fitur Fitur Yang Terdapat Pada Mod BUSSID Mobil Pribadi

Fitur Fitur Yang Terdapat Pada Mod BUSSID Mobil Pribadi

Tentu nya fitur fitur yang terdapat pada game ini sangat di unggulkan dari pada versi asli nya. Kamu dapat menikmati berbagai macam fitur unggulan di game ini. Ingin tahu apa saja fitur yang terdapat? langsung saja ke ulasan di bawah ini :

1. Mengusung Grafik 3D

Di dalam game ini kamu akan diberikan grafik yang realistis, yaitu grafik 3D. Tentu nya dengan grafik yang disuguhkan ini, kamu akan merasakan sensasi nya menjadi supir kendaraan baik itu bus maupun mobil pribadi.

Kamu juga dapat mengatur grafik game ini pada setting, sehingga kamu dapat menyesuaikan dengan spesifikasi HP kamu.

2. Mendapatkan Fitur Unlimited Money

Tentu pada game ini juga kamu akan merasakan jual beli perlengkapan atau atribut atau membeli bensin. Tentu semua itu membutuhkan uang untuk membeli nya.

Dalam versi mod ini kamu akan disuguhkan oleh fitur unlimited money, yang membuat kamu dapat berbelanja dengan sangat bebas. Tentu ini akan membuat kamu semakin tertarik untuk meng upgrade kendaraan kamu.

3. Ada nya Kendaraan Mobil Pribadi

Pada versi aslinya, BUSSID ini kamu hanya dapat mengemudikan bus saja di dalam game nya, namun berbeda dengan versi mod nya. Kamu dapat memilih berbagai macam kendaraan mobil pribadi mulai dari Avanza, Pajero, Fortuner, Innova, dll.

Tentu ini akan membuat kamu tidak merasa cepat bosan, karena kamu akan mendapatkan suasana mengemudi yang berbeda beda tentu nya. Ditambah grafik yang mumpuni, kamu akan merasa puas ketika mengemudi pada versi mod ini.

4. Memiliki Ukuran Game Yang Cukup Ringan

Game ini pun tentunya menjadi rekomendasi untuk kamu para pecinta game simulasi. Ukuran game yang diberikan juga tidak besar, terbilang cukup ringan, tentu nya game ini cocok bagi kamu yang memiliki spesifikasi HP yang kentang.

5. Tidak Terdapat Iklan Di Dalam Game

Pasti kamu akan merasa kesal jika kamu sedang asik asik nya bermain game dan tiba tiba ada iklan yang muncul atau lewat. Maka dari itu, di versi mod ini kamu tidak akan mendapatkan adanya iklan yang ada di dalam game.

Mengapa demikian? karena versi mod ini sudah menghadirkan fitur yang ad blocking, sehingga mengutamakan kenyamanan para player yang memainkan game ini dengan santai.

6. Memiliki Suara Audio Yang Baik

Kalau grafik sudah bagus pasti kamu akan merasakan sensasi didalam game tersebut bukan? Apalagi di tambahkan suara audio yang sangat baik.

Dalam game ini kamu akan diberikan sensasi suara yang dihasilkan seperti layaknya di dunia nyata. Sehingga kamu dapat merasakan sensasi nya dari segi grafik yang disuguhkan dan suara yang dihasilkan.

Perbedaan Mod BUSSID Mobil Pribadi Dan BUSSID Versi Aslinya

Perbedaan Mod BUSSID Mobil Pribadi Dan BUSSID Versi Aslinya

Tentu pasti terdapat perbedaan di antara kedua versi ini, yang dimana versi mod pasti jauh lebih diunggulkan dengan fitur fitur dan game play yang terdapat di dalam nya.

Langsung saja ini lah beberapa perbedaan antara versi Mod BUSSID dan Versi asli nya :

Bus Simulator Indonesia Versi Asli Bus Simulator Indonesia Versi Mod
Terdapat iklan di dalam nya. Bebas iklan
Hanya dapat mengemudikan Bus saja Dapat mengemudikan berbagai macam jenis kendaraan.
Uang harus dihasilkan sendiri dan terbatas. Memiliki fitur unlimited money

Link Download Mod BUSSID Mobil Pribadi

Link Download Mod BUSSID Mobil Pribadi

Jika kamu sudah membaca fitur fitur dan perbedaan antara versi mod dan aslinya, kamu tentu akan tidak sabar ingin segera memainkan game versi mod ini. Kami akan memberikan link download beserta deskripsi dari game BUSSID ini.

About Bus Simulator Indonesia
Developers Maleo
Requirements Android 5.1 +
Size 867 MB
Updated On 1 Januari 2023
Release On 27 Mar 2017
Downloads 50.000.000 + Downloads
Rating Pada Google Play Store 4.3 / 5.0
Link Download Disini

Nah itu untuk link download dan deskripsi nya. Namun jika kamu ingin menambahkan mobil mobil pribadi, tentu itu beda lagi, kamu harus mendownload nya secara terpisah.

Disini kami akan menyediakan link download dari berbagai macam mobil pribadi, kamu tinggal memilihnya sesuai selera ya !

1. Mod Bus Simulator Indonesia Mobil Sport Dan Mobil Hyper

1. Mod Bus Simulator Indonesia Mobil Sport Dan Mobil Hyper

Pasti untuk kamu kalangan pecinta mobil, sudah tidak asing dengan mobil sport dan mobil hyper ini. Memiliki desain yang sangat mewah dan kecepatan mobil yang diatas rata rata.

Pada game versi mod ini, mobil tersebut hadir dan dapat kamu gunakan dengan bebas dan banyak brand brand mobil sport dan hyper pada versi game mod ini, langsung saja menuju link download dari mobil mobil ini.

Jenis Mod Link Download
Mod Tesla Roadster Car Klik Disini
Mod Lamborghini Aventador Car Klik Disini
Mod Ferrari 458 Car Klik Disini
Mod Bugatti Chiron Supercar Klik Disini
Mod American Muscle Dodge Challanger SRT Car Klik Disini
Mod Bugatti Vision GT Hypercar Klik Disini

2. Mod Bus Simulator Indonesia Classic Car

2. Mod Bus Simulator Indonesia Classic Car

Tentu ini cocok bagi kamu para pecinta mobil klasik. Dalam game ini kamu dapat menggunakan berbagai macam mobil klasik jaman dulu.

Mobil klasik sendiri memiliki daya tarik yang sangat bagus karena ciri khas dan bentuk nya yang identik. Di dunia nyata mobil klasik memiliki harga yang spektakuler harga nya meskipun tahun keluaran jama dulu.

Langsung saja beberapa mobil klasik yang dapat kamu kemudikan di dalam game Bus Simulator Indonesia Mod ini.

Jenis Mod Link Download
Mercedez Benz e420 Classic Car Klik Disini
Sport Car MW M5 E34 Klik Disini
Dodge Charger 1970 Car Klik Disini
Mercedes Benz 280s Car Klik Disini
Toyota Crown Royal Saloon Car Klik Disini

3. Mod Bus Simulator Indonesia Mobil Mobil Yang Mewah

3. Mod Bus Simulator Indonesia Mobil Mobil Yang Mewah

Tentu setiap orang pasti memiliki keinginan untuk dapat menaiki atau mengemudikan mobil mobil mewah di dunia nyata.

Bagi kamu yang belum sempat dan belum pernah menaiki mobil mewa, kamu dapat mencoba nya di game BUSSID Mod ini. Rasakan pengalaman dan sensasi nya menaiki mobil mobil mewah.

Berikut mobil mobil mewah yang terdapat pada game Mod BUSSID Mobil Pribadi :

Jenis Mod Link Download
Mod Hyundai Palisade Car Klik Disini
Mod Mercedes Benz S Class Car Klik Disini
Mod Rolls Royce Cullinan Car Klik Disini
Mod BMW i8 Car Klik Disini
Mod Maybach Exelero Car Klik Disini
Mod Aston Martin DBS Car Klik Disini
Mod BMW 7 Series M760Li Car Klik Disini
Mod Alphard Car Klik Disini
Mod Vellfire Car Klik Disini
Mod Toyota Camry Car Klik Disini

4. Mod Bus Simulator Indonesia JDM Car

4. Mod Bus Simulator Indonesia JDM Car

JDM Car adalah Japanese Domestic Market, kendaraan jenis mobil yang hanya terdapat di jepang saja, karena pabrik resmi hanya ber operasi di jepang saja. Dan pemasaran nya pun hanya di negara jepang saja.

Jepang mulai merambah ke dunia kendaraan sejak tahun 90-an dan pada saat itu juga jepang langsung berhasil membuat mobil mobil yang sangat mewah dan keren sehingga dapat langsung terkenal di dunia.

Berikut adalah mobil mobil jenis JDM yang ada di game mod ini :

Jenis Mod Link Download
Download Car Mod Toyota Rush Klik Disini
Download Car Mod JDM Nissan Skyline R34 Klik Disini
Unduh Car Mod Toyota Avanza Klik Disini
Download Car Mod JDM Mazda RX8 Klik Disini
Car Mod JDM Toyota Supra A80 Klik Disini
Unduh Car Mod JDM Nissan GTR R35 Klik Disini
Mod BMW 7 Series M760Li Car Klik Disini
Car Mod JDM Honda Civic Type R Klik Disini

5. Mod Bus Simulator Indonesia Mobil Mobil Yang Ada Di Indonesia

5. Mod Bus Simulator Indonesia Mobil Mobil Yang Ada Di Indonesia

Tentu kamu ingin sekali bukan merasakan sensasi memakai mobil mobil yang sering kita jumpai di negara kita tercinta yaitu indonesia?

Nah pada game ini juga menyediakan Mod Mobil yang terdapat di indonesia, di antara nya adalah :

Jenis Mod Link Download
Unduh Car Mod Toyota Yaris Klik Disini
Unduh Car Mod Toyota Calya Klik Disini
Download Car Mod JDM Mazda RX8 Klik Disini
Unduh Car Mod Toyota Avanza Klik Disini
Unduh Car Mod Toyota Fortuner Klik Disini
Download Car Mod Xpander Klik Disini
Download Car Mod Toyota Rush Klik Disini
Unduh Car Mod Mitsubishi Pajero Klik Disini
Mod Toyota Camry Car Klik Disini

6. Mod Bus Simulator Indonesia Car Racing

6. Mod Bus Simulator Indonesia Car Racing

Walaupun Bus Simulator Indonesia merupakan game simulasi dan bukan game balapan. Namun di versi mod ini hadir berbagai macam mobil racing yang tentu nya sesuai dengan yang ada di aslinya.

Langsung saja inilah beberapa mobil racing yang terdapat pada game ini :

Jenis Mod Link Download
Unduh Car Mod Honda Civic Type R + Livery Klik Disini
Download Car Mod Ferrari FXX-K Klik Disini
Unduh Car Mod F1 Redbull Klik Disini

7. Mod Bus Simulator Indonesia Mobil Mobil Unik

7. Mod Bus Simulator Indonesia Mobil Mobil Unik

Ada juga mobil mobil yang cukup unik yang bisa kamu kendarai di dalam game ini. Berikut adalah mobil mobil unik yand ada di versi Mod ini :

Jenis Mod Link Download
Unduh Car Mod Angkot Oren Klik Disini
Unduh Car Mod Mercedes Benz Livery Polisi Indonesia Klik Disini
Download Car Mod Ferrari Polisi Indonesia Klik Disini
Download Car Mod Pickup Tahu Bulat Klik Disini
Unduh Car Mod Mercedes Benz Sprinter Cargo J&T Klik Disini

Cara Memasang Car Mod Di BUSSID

Seteleh kamu mendownload mobil mobil mod diatas, tentu kamu harus memasang nya agar dapat digunakan didalame game. Berikut cara memasang mobil mod ke dalam game:

  1. Download Car Mod diatas.
  2. Jika sudah, masuk ke file manager lalu ke internal dan download.
  3. Kamu dapat cari file dengan format .bussidvehicle.
  4. Copy file tersebut dan paste ke internal -> BUSSID -> Mods.
  5. Kalau sudah, kamu langsung open game Bus Simulator Indonesia.
  6. Buka garage, dan mobil mobil yang sudah kamu download tadi sudah terdapat dan langsung bisa digunakan.

Akhir Kata

Hanya segitu ulasan yang bisa kami berikan, semoga ulasan ini dapat bermanfaat dan membantu kamu memahami apa fitur fitur dan perbedaan dari versi mod dan asli nya. Terima Kasih !