Samudranesia.id – Lupa password Higgs Domino pasti akan terjadi pada akun pengunjung maupun akun facebook. Nah, buat kalian yang bingung bagaimana cara mengatasinya baik tanpa nomor hp dan lainnya bisa menyimak ulasan berikut.
Permainan game Higgs Domino telah mampu bertahan kurang lebih 2 tahun lamanya. Untuk penggunanya belakangan ini sempat naik daun dengan pengguna kebanyakan kalangan remaja.
Semua itu bisa dibuktikan dengan, gameplay yang ditawarkannya cukup menarik dan menghibur bagi para penggunanya. Sehingga mereka berbondong-bondong memainkannya.
Tidak ada yang berhak untuk mengalahkan tentang tingkat kepopuleran game ini. Sebab telah terjawab dengan data pengunduh game kurang lebih telah mencapai 100 juta pengguna di seluruh pejuru dunia.
Ditambah lagi dengan keseruan Higgs Domino para pengguna bisa berpeluang untuk mendapatkan ragam hadiah menarik seperti pulsa, chip, dan koin. Sehingga ini mampu menjadi daya tarik game tersebut.
Sama seperti game online lainnya, bahwa untuk melakukan registrasi game membutuhkan verifikasi dengan nomor HP maupun email. Lalu bagaimana jika lupa password dan cara ganti password Domino?
Untuk mengetahui jawabanya silakan simak ulasan dibawah ini, jangan sampai terlewatkan saat membaca.
Penyebab Lupa Password Domino
Namanya manusia tentu ada beberapa yang lupa dengan password yang mereka gunakan saat mengakses game Higss Domino Island. Tentu semua itu karena ada beberapa penyebab hingga mereka lupa, sehingga kami akan sedikit menganalisa apa sebenarnya yang membuat kalian lupa dengan sandi yang telah dibuat.
Berikut analisa dari kami dan akan disampaikan dibawah ini:
- Penyebab kalian lupa dengan sandi anda yang telah di buat ialah kalian jarang membuka games Higgs Domino Island ini.
- Memiliki banyak akun dan sering menggontaganti akun saat hendak bermain game Higgs Domino Island. Ini juga yang menjadi salah satu hal yang sering dilakukan oleh para pemain.
- Terakhir kalian hanya memiliki satu perangkat (HP) untuk memainka game ini entah dengan alasan apa pun ternyata perangkat ini hilang atau kalian jual. Sangking seringnya menggunakan HP ini kalian sampai lupa sandi yang pernah dibuat.
Nah, kalian sudah mengetahui penyebabnya, untuk bagaimana solusinya kami akan menjelaskan secara lengkap mulai dari cara mengganti password higgs domino akun pengunjung tanpa nomor hp dan tanpa verifikasi serta lain sebagainya.
Jadi, buat kalian yang lupa password domino topbos akun facebook dan lain sebagainya, silahkan ikuti beberapa tips yang sudah kami jelaskan secara detail berikut ini.
Cara Mengatasi Lupa Password Higgs Domino
Yuk simak solusi dari kami jika kalian telah lupa dengan sandi anda pada game Higgs Domino Island. Berikut ini solusi dari kami.
- Langkah awal yang wajib kalian tempuh ialah membuka browser internet yang sering kalian gunakan dan masukkan link ini https://idomino.bpxiangyx.com/web/shopIndex.do.
- Apabila telah terbuka jendela tampilan silakan mengeklik tulisan Login.
- Kemudian tekan Lupa Pasword yang tempatnya berada di bagian kiri bawah.
- Silakan kalian isi semua data yang dibutuhkan ,dan paling utama kalian mengingat ID akun kalian dan wajib menggunakan nomor HP yang terdaftar guna bisa memperoleh kode verifikasi.
- Silakan isi juga sandi baru yang akan kalian gunakan dan ketika sudah selesai kalian masukkan alangkah baiknya menyimpannya di note pad atau menulis di buku kalian.
- Jika sudah mengisi kata sandi terbaru, silakan tekan tombol kirim di bagian bawah.
- Apabila telah usai silakan kembali membuka game Higgs Domino Island kalian.
- Silakan tekan tulisan ID Login yang terletak di bagian layar atas kiri.
- Kemudian maukkan ID game kalian serta password yang telah kalian rubah tadi.
- Setelah itu klik tulisan tentukan.
- Dan kalian berhasil untuk memainkan kembali gamenya.
Seperti yang kita ketahui bersama jika kebanyakan orang membuat akun higgs domino menggunakan tautan Facebook mereka. Apabila seandainya kalian kembali lupa paswoord, tidak perlu kuatir sebab tutorial diata bisa kalian gunakan.
Catatan dari kami: walaupun cara diatas bisa kalian lakukan masih tetap membutukan nomor HP yang telah pernah kalian isi dalam data base yang diminta, sehingga hukumnya wajib bagi kalian menyimpan nomor HP tersebut.
Beberapa Kasus yang Mungkin Akan Kalian Temukan Saat Bermain Game Higgs Domino Island
Selain kasus diatas, beberapa kendala lain yang kerap menimpa pemain Higgs Domino adalah tidak menemukan menu kirim saat ingin mengirim chip. Seperti lupa password yang telah terjawab caranya, masalah satu ini juga ada solusinya.
Untuk mengatasi masalah ini kalian bisa mengikuti langkah-langkah yang bisa kami berikan dibawah ini:
- Apabila kalian masih kedapatan menggunakan Higgs Domino versi lama, silakan kalian melakukan update keversi baru terlebih dahulu.
- Harus mencapai minimum level 5 agar bisa mengirim chips.
- Pakai Smartphone berbasis Android sebab iOS belum memiliki fitur kirim.
- Bisamencobauntukmeningkatkankeanggotaanmenjadi VIP
- Pastikan internet kalian stabil.
Demikian dari kami mengenai solusi ketika lupa password higgs domino akun Facebook, semoga dengan apa yang sudah kami sampaikan bisa memberikan banyak manfaat. Dan buat kalian bisa membaca ulasan sebelumnya mengenai room fafafa agar menang terus.