Prediksi Portugal VS Uruguay Line-up, Skor, Head To Head

 

Samudranesia.id – Prediksi Portugal vs Uruguay, Saat ini sebagaimana yang kita tahu bahwa piala dunia 2022 sedang berlangsung yang ber tuan rumah di negara Qatar. Tentu ini adalah ajang yang paling di tunggu oleh penggemar sepak bola.

Piala dunia 2022 sedang berlangsung di qatar. Banyak penggemar dan pecinta sepak bola yang menanti nanti kan ajang gelaran piala dunia tersebut yang di selenggarakan setiap empat tahun sekali dengan tuan rumah yang bergantian.

Pada kali ini, kami akan membahas sebuah pertandingan yang akan segera berlangsung yaitu Prediksi Portugal vs Uruguay. Match ini tentu akan menjadi seru karena di dalam negara portugal ini sendiri terdapat Cristiano Ronaldo / CR7.

Mari Kita Bahas Prediksi Portugal vs Uruguay

Mari Kita Bahas Prediksi Portugal vs Uruguay

Pada kesempatan ini tentu kita akan membahas keseluruhan match Prediksi Portugal vs Uruguay yang akan segera berlangsung malam nanti. Match ini merupakan match kedua kedua negara tersebut di dalam fase grup ini.

Pada match pertama portugal berhasil meraih kemenangan atas ghana dengan skor tipis yaitu 3-2 yang berlaga di stadion 974 di Doha. Sedangkan uruguay sendiri bertanding melawan korea selatan dengan hasil skor imbang 0-0.

Uruguay sendiri memiliki match awal yang kurang baik yaitu 0-0 dan bertanding Education City Stadium. Tentu ini bisa jadi keunggulan untuk portugal. Karena jika portugal memenangkan pertandingan ini, maka tiket ke 16 besar sudah dipastikan.

Untuk uruguay sendiri, meski mereka mengalami kekalahan pada match ini. Mereka masih bisa ada peluang untuk dapat melaju ke 16 besar. Tinggal pada match terakhir di fase grup saja menjadi penentu itu semua nya.

Persiapan kedua negara ini bisa dibilang sangat matang baik piala dunia sudah di mulai atau sebelum dimulai. Setiap masing masing pelatih tentu nya meracik setiap strategi yang sangat jitu agar dapat memberikan permainan yang bagus.

Bagi kamu yang sangat menjadi fans fanatik dari seorang ikonik Nike yaitu Cristiano Ronaldo atau yang biasa di sebut CR7 tentu akan mendukung portugal. Namun, Skuad negara uruguay tidak boleh kamu remehkan secara menyeluruh.

Di dalam negara uruguay sendiri sebagaimana kita tahu, terdapat banyak pemain yang bagus. Seperti striker yang sangat tidak asing nama nya yaitu Luis Suarez dan Edinson Cavani. Mereka adalah ujung tombak bagi uruguay untuk menang loh.

Seluruh Skuad Pemain Yang Terdapat Di Uruguay Dan Portugal

Seluruh Skuad Pemain Yang Terdapat Di Uruguay Dan Portugal

Setiap negara pasti memiliki kualitas dan kuantitas dari para pemain pemain nya. Banyak pemain pemain yang bermain ke luar negeri di team team club besar untuk mencari kesuksesan karir mereka sebagai pesepak bola profesional.

Semakin mereka on fire dalam team yang di bela nya, maka akan semakin besar juga peluang mereka untuk di panggil ke timnas negara masing masing. Nah berhubung artikel ini mengenai Prediksi Portugal vs Uruguay.

Banyak negara yang memilih bibit bibit baru di dalam timnas mereka. Tentu itu tidak main asal memilih saja. Itu juga dilihat dari permainan pemain muda tersebut disaat bermain di club nya masing masing.

Maka disini kita akan membahas seluruh skuad yang dipanggil ke piala dunia 2022 di tim portugal dan tim uruguay sendiri.

1. Goal Keeper

Goalkeeper atau penjaga gawang ini merupakan posisi yang berada di paling belakang formasi tim. Ini bertugas menepis melakukan tangan atau pun bahkan seluruh badan untuk bola tidak masuk ke dalam gawang sendiri.

Lalu, siapa saja kah goal keeper yang terpanggil untuk membela portugal dan uruguay?

Portugal

  • Jose Sa yang bermain untuk Wolverhampton.
  • Rui Patricio yang bermain untuk AS Roma.
  • Diogo Costa yang bermain untuk FC Porto.

Uruguay

  • Fernando Muslera yang bermain untuk Galatasaray.
  • Sergio Rochet yang bermain untuk Nacional.
  • Sebastian Sosa yang bermain untuk Independiente.

2. Bek Bertahan

Di posisi depan kiper adalah bek bertahan. Ini berguna untuk dapat menghadang setiap bola yang akan masuk ke dalam kotak penalti. Ini bisa dibilang pertahanan terakhir sebelum pemain musuh berhadapan dengan keeper.

Bek ini juga dapat maju menjadi striker bila mana ada kondisi tertentu seperti masa masa injury time dan tim tersebut mengalami kekalahan atau draw. Maka biasa nya bek bek ini di instruksikan untuk membantu penyerangan di depan.

Bek bertahan yang di panggil untuk portgual dan uruguay untuk membela negara masing masing di piala dunia 2022 ini adalah.

Portugal

  • Ruben Dias yang bermain untuk team inggris Manchester City.
  • Pepe yang bermain untuk team FC Porto.
  • Joao Cancelo bermain untuk team Manchester City.
  • Nuno Mendes bermain untuk PSG.
  • Diago Dalot bermain untuk Manchester United.
  • Antonio Silva bermain untuk FC Benfica.
  • Raphael Guerreiro bermain untuk Borrusia Dortmund FC.
  • Danilo Pereira yang bermain untuk PSG.

Uruguay

  • Ronald Araujo yang bermain untuk FC Barcelona.
  • Martin Caceres yang bermain untuk LA Galaxy.
  • Sebastian Coates yang bermain untuk Sporting Lisbon.
  • Jose Maria Gimenes yang bermain untuk Atletico De

Madrid.

  • Diego Godin yang bermain untuk Velez Sarsfield.
  • Mathias Olivera yang bermain untuk SSC Napoli.
  • Jose Luis Rodriguez yang bermain untuk Nacional.
  • Guillermo Varela yang bermain untuk Flamengo FC.
  • Matias Vina yang bermain untuk AS Roma.

3. Pemain Tengah Atau Midfielder

Pemain tengah ini bisa dibilang menjadi pusat permainan yang menyambungkan bola dari belakang ke depan gawang. Inti permainan atau inti otak dari setiap permainan tentu berasal dari posisi midfielder ini.

Karena posisi ini bisa bergabung ke pertahanan atau ke penyerangan. Lalu siapa saja yang dipanggil untuk portugal dan uruguay pada ajang piala dunia 2022 ini?

Portugal

  • Bruno Fernandes yang bermain untuk Manchester United.
  • Vitinha yang bermain untuk PSG.
  • Bernardo Silva yang bermain untuk Manchester City.
  • Joao Mario yang bermain untuk SL Benfica.
  • Ruben Neves, Joao Palhinha dan Matheus Nunes yang bermain untuk Wolverhampthon.
  • Otavio yang bermainn untuk FC Porto.
    William Carvalho yang bermain untuk Real Betis.

Uruguay

  • N.D La Cruz yang bermain untuk River Plate.
  • R. Bentacur yang bermain untuk Tottenham Hotspur.
  • Lucas Toreirra yang bermain untuk Galatasaray.
  • F. Valverde yang bermain untuk Real Madrid CF.
  • Manuel Ugarte yang bermain untuk Sporting Lisbon.
  • Matis Vecino yang bermain untuk Lazio.

4. Striker Atau Penyerang Lini Depan

Ini merupakan posisi ujung tombak bagi setiap team. Jika pemain tengah adalah inti pusat permainan pada setiap tim nya. Tentu posisi penyerang ini merupakan eksekusi dari inti tersebut untuk dapat menghasilkan sebuah goal tentu nya.

Lalu siapa saja yang yang di panggil untuk portugal dan uruguay di ajang piala dunia 2022 kali ini?

Portugal

  • Cristiano Ronaldo yang bermain untuk Manchester United.
  • Goncalo Ramos yang bermain untuk SL Benfica.
  • Rafael Leao yang bermain untuk AC Milan.
  • Joao Felix yang bermain untuk Athletico Madrid.
  • Andre Silva yang bermain untuk Red Bull Leipzig.
  • Ricardo Horta yang bermain untuk Braga.

Uruguay

  • Luis Suarez yang bermain untuk Nacional.
  • Dawin Nunez yang bermain untuk Liverpool FC.
  • Maxi Gomes yang bermain untuk Trabzonspor.
  • Edinson Cavani yang bermain untuk Valencia CF.
  • G De Arrascaeta yang bermain untuk Flamengo.
  • Facundo Torres yang bermain untuk Orlando City.

Prediksi Portugal vs Uruguay Starting Line Up

Prediksi Portugal vs Uruguay Starting Line Up

Meski akhir akhir ini banyak rumor yang teredar yaitu perselisihan antara sang captain CR7 dengan Bruno Fernandes. Namun itu tidak mempengaruhi semangat tim portugal untuk dapat menjuarai ajang piala dunia 2022 tahun ini.

Pada akhir nya, Bruno Fernandes memberikan klarifikasi terhadap rumor yang tak mengenakkan tersebut yang melibatkan diri dia dan CR7. Bruno menegaskan tidak ada permasalahan pribadi diantara mereka berdua seperti yang media beritakan.

Banyak sumber yang memberikan klarifikasi tersebut dan banyak juga yang memberikan respon respon yang negatif kepada permasalahan tersebut. Ini sangat diharapkan tidak akan ada pengaruh negatif kepada tim portugal ya.

Uruguay sendiri sudah dipastikan melakukan banyak perbenahan di dalam skuad nya. Karena mungkin pada saat imbang melawan korea selatan, mereka akan memperbaiki setiap kesalahan yang terjadi yang mengakibatkan hasil imbang itu.

Starting Line Up Portugal

  • Goal Keeper : Rui Patricio
  • Bek Bertahan : Ruben Dias, Pepe, Joao Cancelo, dan Raphael Guerreiro.
  • Pemain Tengah : Wiliam Carvalho, Vitinha, Bernardo Silva.
  • Pemain Depan : Bruno Fernandes, Cristiano Ronaldo, Joao Felix.

Starting Line Up Uruguay

  • Goal Keeper : Fernando Muslera
  • Bek Bertahan : Ronald Araujo, M Caceres, Diego Godin, G Varela, dan Matis Vena
  • Pemain Tengah : R Bentacur, F Valverde, dan Lucas Toreirra.
  • Penyerang Depan : Luis Suarez dan Darwin Nunez.

Akhir Kata

Itulah Prediksi Portugal vs Uruguay yang bisa kami berikan pada kesempatan artikel ini. Portugal memiliki persentase kemenangan yang lebih di unggulkan dibandingkan dengan Uruguay.

Namun perlu diingat juga bola itu bundar, jadi apa saja bisa terjadi di setiap pertandingan nya. Semoga kamu tidak akan melewatkan pertandingan antara Portugal vs Uruguay ini ya. Terima Kasih !