10 Aplikasi Nonton Piala Dunia 2022 di HP Aman dan Gratis

 

Samudranesia.id – Aplikasi Nonton Piala Dunia 2022 adalah aplikasi yang wajib kamu miliki sebelum ajang sepak bola termegah piala dunia 2022 di mulai. Dengan deretan aplikasi ini kamu akan dapat menyaksikan laga tim favorit kamu di ajang olahraga bergengsi ini.

Seperti yang tengah ramai diperbincangkan di jagat maya, pada akhir pekan ini. Tepatnya tanggal 20 November sampai 18 Desember 2022 akan dilaksanakan gelaran bergengsi piala dunia 2022 yang ke- 22 di Qatar.  Gelaran ini dapat kamu saksikan melalui siaran tv.

Namun, ada juga banyak penggemar sepak bola yang lebih memilih untuk menyaksikannya melalui aplikasi. Tentunya hal ini karena dirasa sangat praktis dan lebih fleksibel. Jika kamu sedang mencari aplikasi ini, simak ulasan informasinya dari kami berikut ini!.

1. MOLA TV

1. MOLA TV

Mola TV adalah aplikasi nonton piala dunia 2022 yang sudah sering terdengar namanya di jagat maya persepakbolaan. Karena sebelumnya mola tv ini telah menjadi salah satu aplikasi live streaming yang memiliki hak siar pagelaran liga inggris.

Walaupun masih belum ada berita resmi hak siar piala dunia. Namun sudah banyak dari penggemar sepak bola yang melakukan prediksi. Bahwa mola tv ini juga akan memiliki hak siar pada pagelaran piala dunia 2022 di Qatar nanti.

Nah sambil menunggu pagelaran piala dunia dimulai. Dengan menggunakan aplikasi ini kamu akan bisa menonton liga-liga lainnya. Banyak para penggemar dari klub Real Madrid, Manchaster United, AC Milan dan klub-klub lainnya mengandalkan apk Mola Tv ini.

Teruntuk kamu yang tertarik untuk mencoba aplikasi mola TV. Berikut kami berikan link download serta informasi teknis terkait spek dari aplikasi ini.

Detail Aplikasi Mola TV
Pengembang Aplikasi PT Global Media Visual
Rating 3,2
Total Unduh 5 Juta+ Unduhan
Link Download Disini

2. Aplikasi di Vidio

2. Aplikasi di Vidio

Aplikasi nonton piala dunia 2022 selanjutnya adalah aplikasi vidio. Vidio sendiri adalah aplikasi live streaming dari Emtek Group yang telah memiliki hak siar pagelaran piala dunia 2022. Vidio juga termasuk ke dalam official broadcaster piala dunia Qatar 2022 yang berada di bawah naungan SCTV.

Sebelum memiliki hak siar gelaran piala dunia 2022. Vidio telah banyak menayangkan berbagai siaran liga sepak bola. Sebut saja seperti liga inggris, liga prancis, La liga Spanyol, UCL dan liga lainnya.

Di dalam aplikasi ini terdapat layanan gratis dan juga layanan premium. Untuk mendapatkan layanan vidio premium premier diamond kamu hanya perlu merogoh kocek sebanyak Rp. 59.000 saja per bulan.

Vidio ini akan sangat cocok untuk kamu, bagi kamu yang suka menonton berbagai tayangan. Apalagi jika sudah berlangganan, kamu akan dapat menikmati berbagai video mulai dari acara TV, musik, tontonan anak dan juga olahraga.

Detail Aplikasi Vidio
Pengembang Aplikasi PT Vidio Dot Com
Rating 4.2
Total Unduh 50 Juta+
Link Download Disini

3. Star Times On-Live TV

3. Star Times On-Live TV

Aplikasi Star Times On-live TV adalah aplikasi siaran langsung semua liga sepak bola termasuk pagelaran piala dunia 2022. Aplikasi nonton piala dunia 2022 satu ini telah mengabarkan bahwa telah memiliki izin resmi untuk tayangan pagelaran piala dunia Qatar.

Star Time On-live TV ini memang seringkali menjadi andalan bagi para penggemar sepak bola. Karenanya aplikasi ini sering melakukan siaran laga sepak bola yang telah di agendakan oleh FIFA.

Menariknya tidak hanya siaran sepak bola saja yang dapat di tonton. Dengan aplikasi ini kamu akan dapat menikmati tayangan TV lokal dan TV internasional. Tidak hanya sampai disitu pada aplikasi ini juga disediakan fitur menonton secara offline.

Untuk kamu yang tertarik ingin mencoba aplikasinya. Berikut kami berikan link unduh serta beberapa informasi mengenani aplikasi Star Times On-live TV.

Detail Aplikasi StarTimes On-Live TV
Pengembang Aplikasi StarTimes.Inc
Rating 3,8
Total Unduh 10 Juta+ Unduhan
Link Download Disini

4. Aplikasi SuperSport

4. Aplikasi SuperSport

Berikutnya ada aplikasi SuperSport. Aplikasi ini merupakan aplikasi live streaming yang di dalamnya terdapat informasi dan berita tentang laga sepak bola. Sehingga kamu tidak perlu repot-repot lagi untuk mencari informasi tentang laga sepak bola secara terpisah.

Di dalam aplikasi ini kamu dapat melihat berbagai macam data yang berhubungan dengan dunia sepak bola. Sebut saja seperti Data skor pertandingan, jadwal pertandingan, klasemen sementara, hingga berita terhangat terkait sepak bola.

Namun tidak hanya itu, jika kamu adalah penggemar beragam olah raga. Pada aplikasi ini juga terdapat berbagai tayangan live streaming selain sepak bola. Seperti pertandingan rugby, tenis, balap motor, kriket dan masih banyak lagi.

Berikut dapat kamu simak informasi terkait aplikasi nonton piala dunia 2022 satu ini. Tak lupa kami berikan juga link unduhnya untuk kamu yang penasaran dan ingin mencoba aplikasinya.

Detail Aplikasi SuperSport
Pengembang Aplikasi SuperSport Online
Rating 3,7
Total Unduh 10 Juta+ Unduhan
Link Download Disini

5. Aplikasi Live Soccer TV

5. Aplikasi Live Soccer TV

Aplikasi Live Soccer TV adalah aplikasi nonton piala dunia 2022 andalan penggemar sepak bola berikutnya. Karenanya fitur tayangan live streaming pada aplikasi ini sangatlah lengkap termasuk terdapat siaran piala dunia 2022 di dialamnya.

Dengan menggunakan aplikasi Live Soccer Tv ini kamu bisa menonton tayangan olahraga dari 200 negara. Dimana kurang lebih terdapat 4 ribu channel olahraga yang bisa kamu nikmati dengan gratis dimana saja dan kapan saja.

Walaupun nama aplikasi ini adalah Live Soccer TV, namun kamu tidak hanya dapat melihat tayangan sepak bola saja. Disini kamu juga dapat menonton beragam tayangan pertandingan olahraga dan membaca ulasan yang disuguhkan tim live soccer.

Detail Aplikasi Live Soccer TV
Pengembang Aplikasi 442 Apps
Rating Aplikasi 4,4
Total Unduh 1 Juta+ unduhan
Link Download Disini

6. beIN SPORT CONNECT

6.beIN SPORT CONNECT

Rekomendasi aplikasi nonton piala dunia 2022 selanjutnya adalah beIN Sports Connect. Bagi kamu para penonton sepak bola streaming, pasti sudah tidak asing lagi dengan aplikasi sepak bola yang satu ini.

Dikabarkan aplikasi Kembangan Qatari Sports Investment ini yang masuk ke indonesia pada tahun 2013. Secara resmi akan menayangkan seluruh laga piala dunia Qatar 2022 nanti dengan live streaming.

Tidak hanya sampai disitu saja. Aplikasi nonton piala dunia 2022 satu ini juga telah memiliki izin hak siar tayangan olahraga dari tv lokal dan daerah. Sehingga akan ada banyak tayangan olahraga yang bisa kamu tonton.

Detail Aplikasi beIN Sports Connect
Pengembang Aplikasi beIN Sports Asia Pte Limited
Rating 3,8
Total Unduh 1 Juta+ Unduhan
Link Download Disini

7. Super Soccer TV

7. Super Soccer TV

Jika kamu sedang mencari aplikasi khusus menonton sepak bola dengan paket lengkap. Maka aplikasi Supper Soccer TV ini akan sangat cocok untuk kamu. Karena di dalamnya terdapat banyak fitur yang dapat memperseru pengalaman menonton sepak bola kamu.

Aplikasi nonton piala dunia 2022 ini telah menjalin beberapa kontrak kerja sama dengan pihak yang menyiarkan liga dari luar negeri. Sebut saja seperti Bundes Liga, Garuda Select, UEFA Euro, Chinese Super League, MUTV, dan masih banyak lagi.

Selain dapat menyiarkan tayangan piala dunia 2022. Dengan menggunakan aplikasi ini kamu juga akan disuguhkan dengan konten terkait sepak bola. Baik itu dari dalam maupun luar laga yang tentunya menarik dan seru untuk di tonton.

Detail Aplikasi Supersoccer TV
Pengembang Aplikasi ARM Enterprises
Rating 5.0
Total Unduh 1 Juta+ Unduhan
Link Download Disini

8. Aplikasi Maxstream (Streaming Piala Dunia 2022)

8. Aplikasi Maxstream (Streaming Piala Dunia 2022)

Aplikasi rekomendasi kami selanjutnya adalah Maxstream. Dengan aplikasi nonton piala dunia 2022 satu ini kamu akan dapat menyaksikan tayangan piala dunia Qatar 2022.

Jika kamu adalah pengguna layanan telkomsel, kamu dapat menonton tayangan pada aplikasi ini tanpa menggunakan kuota utama. Karenanya pada layanan telkomsel terdapat layanan kuota maxstream.

Walaupun belum ada berita resmi tentang tayangan piala dunia 2022 dari pihak aplikasi ini. Namun aplikasi ini haruslah masuk ke dalam salah satu list download aplikasi nonton piala dunia 2022 kamu.

Karenanya jika kamu pernah menggunakan aplikasi ini. Pasti kamu juga tahu bahwa maxstream pernah memiliki izin tayangan resmi pada Piala dunia 2018 dan juga telah berpengalaman menayangkan siaran liga-liga top dunia.

Detail Aplikasi MaxStream TV
Pengembang Aplikasi Telkomsel
Rating 3,6
Total Unduhan 10 Juta+ Unduhan
Link Download Disini

9. Facebook (Meta Live)

9. Facebook (Meta Live)

Selain melihat tayangan piala dunia pada deretan aplikasi nonton piala dunia 2022 di atas. Kamu juga dapat menonton siarannya melalui salah satu aplikasi alternatif nonton piala dunia yaitu facebook meta.

Seperti yang diketahui oleh semua penggunanya. Facebook meta ini mempunyai fitur live streaming yang sering dimanfaatkan oleh para akun sukarela untuk melakukan siaran laga sepak bola. Apalagi nanti saat pagelaran piala dunia 2022 dimulai.

Untuk menonton pagelaran piala dunia tersebut hanya dengan melalui HP. Kamu hanya perlu bergabung ke siaran langsung akun-akun yang menayangkan siaran piala dunia.

Namun tetap saja aplikasi ini bukanlah aplikasi resmi yang memiliki izin resmi siaran piala dunia Qatar 2022. Sehingga kami rekomendasikan terlebih dahulu untuk menggunakan deretan aplikasi nonton piala dunia 2022 sebelumnya.

Detail Aplikasi Facebook Meta Live
Pengembang Aplikasi Meta Platform, Inc.
Rating 3,7
Total Unduh 5 M+ Unduhan
Link Download Disini

10. YouTube

10. YouTube

Sama seperti halnya aplikasi Facebook Meta yang bisa dimanfaatkan untuk melakukan siaran langsung. Youtube juga dapat kamu jadikan sebagai salah satu alternatif aplikasi nonton piala dunia 2022.

Namun setiap channel yang akan menayangkan live streaming piala dunia 2022 tidak bisa secara langsung menayangkan laga klub sepak bola. Hal ini dikarenakan adanya regulasi hak siar youtube pada setiap negara.

Walau demikian dengan menggunakan youtube ini, kamu masih bisa melihat tayangan live score dan juga live commentary. Bagi kamu yang sibuk melakukan aktivitas tertentu, tentunya aplikasi ini dapat menjadi solusi menonton yang sangat efektif untuk kamu.

Detail Aplikasi Youtube
Pengembang Aplikasi Google LLC
Rating 4,4
Total Unduh 10 M+ Unduhan
Link Download Disini

Alternatif Lain Cara Menonton Live Streaming Piala Dunia QATAR Tahun 2022 Gratis

Lalu bagaimana cara nonton Piala Dunia 2022 atau Qatar World Cup 2022 atau secara gratis. Tentu saja TV Anda harus digital, bukan analog.

Namun beralih dari TV analog ke TV digital sangat mudah. Bagi yang memilikik TV Tabung hanya tinggal membeli alat Set Top Box (STB) TV digital.

TV digital STB dijual di banyak toko elektronik dan online. Harga berkisar dari 150.000 rupiah hingga 300.000 rupiah tergantung pada merek dan kecanggihannya.

Perangkat TV digital STB tidak diperlukan di TV baru karena hampir semua produk TV baru dilengkapi dengan perangkat TV digital STB.

TV digital gratis untuk ditonton. Cara selanjutnya adalah melalui parabola. Reicever nex parabola memiliki hak siar untuk nonton Piala Dunia 2022 di Qatar melalui satelit.

Jika kamu sudah memiliki pelanggan ini, kamu hanya perlu membeli paket nonton Piala Dunia. Itu ada di saluran TV Championship 1 dan 2 World Cup.

Akhir Kata

Demikianlah ulasan informasi tentang deretan aplikasi nonton piala dunia 2022 yang dapat kami berikan pada perjumpaan kali ini. Tunggu apa lagi? segeralah download aplikasinya, dan saksikan gelaran megah piala dunia 2022 hanya dengan menggunakan hp.

Jika ulasan dari kami bermanfaat untuk kamu, jangan lupa untuk bagikan kepada kerabat terdekat kamu. Sampai jumpa dan sampai bertemu kembali di artikel menarik selanjutnya!.